indonesia ragaku merah putih jiwaku

Soal dan Pembahasannya

Posted 11.25 by .............hamba Indonesia........... in Labels:

1. Tetanggaku membeli pekarangan dekat apotik. Rencananya yang separuh akan digunakan untuk klinik dokter spesial mata. Maksudnya agar kebun itu lebih bermanpaat.
Tuliskan kata-kata yang tidak baku dari paragraf tersebut !
Jawaban :


- apotik ~ apotek
- bermanpaat ~ bermanfaat

2.Di desaku terdapat sebuah group sepak bola. Anggotanya banyak sekali. Setiap sore Kemis dan Saptu mereka latihan. Sebelumnya, sering berkumpul dahulu.
Tuliskan kata-kata yang tidak baku pada paragraf tersebut !
Jawaban :

Kata-kata yang tidak baku:
- group~ grup
- anggautanya ~ anggotanya
- Kemis ~ Kamis
- Saptu ~ Sabtu

9.Kenapa kemarin kamu tidak masuk ?
Betulkan kata-kata yang tidak baku pada kalimat tersebut!

Jawaban :
Kalimat yang baku atau kata-kata yang baku :
Mengapa kemarin kamu tidak masuk?

4.Dia bilang sudah sama saya. Betulkan kalimat tersebut agar menjadi kaliamat yang baku!

Jawaban :
Kalimat yang baku :
Dia sudah berbicara kepada saya.

5. Buku itu saya sudah kembalikan sama dia.
Betulkan kalimat tersebut agar menjadi
kalimat yang baku!

Jawaban :
Kalimat yang baku :
Buku itu sudah saya kembalikan
kepadanya.



0 comment(s) to... “Soal dan Pembahasannya”

0 comments:

Posting Komentar

Berikan Kommentar anda disini..